beritaKUH- Xanh SM menghadirkan layanan ride-hailing
berbasis listrik. Berkonsep ramah lingkungan tanpa mengorbankan kualitas melalui 5 Komitmen Hijau: Pengalaman Luar Biasa, Pengemudi Profesional, Kendaraan Berkualitas, Transparansi
Harga, dan Ramah Lingkungan.
Xanh SM hadir sebagai solusi yang lebih baik. Dengan menggunakan VinFast Limogreen, menawarkan pengalaman berkendara yang terpercaya dengan harga terjangkau.
Para pelanggan pertama di Jakarta, kata-kata seperti “modern,” “halus,” dan “aman” sering kali muncul dalam testimoni mereka,
Menuju Hijau Tanpa Kompromi
Fitur yang paling menonjol di mata pelanggan bukan hanya ramah lingkungan, tetapi juga kenyamanan dan kehandalan.
“Lalu lintas Jakarta yang terkenal macet, diperburuk dengan aturan ganjil-genap, bukan menjadi kendala bagi Xanh SM.” ujar Alfin, seorang profesional di bidang teknologi.
Pembayaran sekarang lebih praktis karena sudah terhubung
dengan OVO dan ShopeePay.
Meningkatkan Kenyamanan dengan Kendaraan Listrik yang Bersih
Profesionalisme pengemudi Xanh SM menambah kenyamanan dan pengalaman berkendara. Mereka tidak hanya sopan, tetapi juga responsif terhadap kebutuhan penumpang.
Bersama Menuju Masa Depan yang Lebih Hijau
Xanh SM turut menginspirasi kesadaran lingkungan masyarakat
Jakarta. Dampak operasional Xanh SM melampaui sekadar perjalanan individu, dengan armada bebas emisi, perusahaan dapat berkontribusi signifikan dalam mengatasi masalah kualitas udara di kota.
Membuka Era Baru Mobilitas
Dengan Xanh SM terus memperluas jangkauan di Indonesia, perusahaan ini menjadi standar baru untuk solusi mobilitas ramah lingkungan.